Find Us On : Facebook or Google +
507 Cretaor - Kumpulan Info Unik dan Menarik
Loading

Cara Mendaftarkan Blog ke Technorati

Bagikan :
Cara Mendaftarkan Blog ke Technorati - Berburu backlink memang sudah menjadi hal yang harus dilakukan bagi seorang blogger yang mengharapkan banyak link yang mengarah ke blog yang dikelolanya, berbagai cara dapat dilakukan untuk meningkatkan jumlah backlink seperti Blogwallking, Submit artikel, Directory, maupun membeli dari penyedia backlink. Namun kali ini saya akan membahas yang gratis saja. Yupz, backlink gratis dari technorati.

Cara Mendaftarkan Blog ke Technorati

Seperti pada umumnya, langkah awal adalah mendaftar / register pada technorati.com setelah itu pilih Claim Site. Setelah semua proses terselesaikan. Anda akan mendapatkan kode unik dari technorati seperti 9CDHB8YKNERV dan tujuannya adalah untuk verifikasi, namun langkah verifikasi yang diberikan tidak seperti claim blog di alexa yang harus meletakkan kode verifikasi pada template blog anda, melainkan pada postingan.

Yang harus anda lakukan selanjutnya adalah membuat satu postingan yang didalam postingan tersebut terdapat kode verifikasi seperti artikel saya ini dan jika sudah, kembalilah ke technorati, pilih Verify Claim Token.

Jika langkah-langkah yang anda lakukan sudah benar, maka verifikasi akan sukses, namun jika ada kesalahan, anda akan diminta untuk mengulangi verifikasi. Soo, berhati-hatilah dalam memverifikasikan blog ke technorati.

Dri tutorial di atas, apakah anda merasa kurang jelas? jangan sungkan untuk menyampaikannya! Happy blogging :)

Baca Juga:
>> Cara Mendaftarkan Blog ke Google



Bookmark and Share:
Terima kasih telah membaca artikel ini.




Artikel Terkait:

 
Kontes SEO 2012 - 2013 - Altius ERP

Pengikut

Seo kontes